Month: April 2017

  • Benar atau Merasa Benar ?

    ANTARA BENAR DAN MERASA BENAR Renungan diri…. Menjadi Benar itu penting, namun Merasa Benar itu tidak baik. Kearifan akan membuat seorang menjadi Benar, tetapi bukan Merasa Benar. Perbedaan Orang Benar dan Orang Yang Merasa Benar: 1🔅Orang Benar, tidak akan berpikiran bahwa ia adalah yang paling benar. 2 Sebaliknya orang yang merasa benar, di dalam pikirannya…

  • Ilmu dan Kebijaksanaan

    RENUNGAN Berikut ini adalah kata kata dari rekan saya: Dunia ini ibarat sebuah lautan yang luas, dan kita adalah kapal yang berlayar dilautan yang telah banyak kapal karam didalamnya. Namun andai muatan kapal kita adalah iman,dan layarnya adalah takwa, yakinlah bahwa kita tidak akan pernah tersesat dilautan kehidupan itu. Doa memberikan kekuatan pada orang yang…

  • Filosofi Kopi dan Gula

    Assalamu ‘alaikum… Filosofi Kopi dan Gula Jika kopi terlalu pahit Siapa yang salah? Gula lah yang di salahkan karena terlalu sedikit hingga “rasa” kopi pahit Kasus 2 Jika kopi terlalu manis Siapa yang disalahkan? Gula lagi karena terlalu banyak hingga “Rasa” kopi manis Kasus 3 Jika takaran kopi & gula balance Siapa yang di puji…?…

  • Renungan tentang 5 Hal

    Assalamu’alaikum warohmatullah…     Diambil dari nasehat Hasan Basri yang mengajak kita untuk merenungi 5 hal yang paling pantas untuk selalu kita cemaskan. antara lain:   Ibadah kita Adakah ibadah kita selama ini cukup pantas untuk diterima Allah SWT. Ataukah jangan-jangan shalat yang begitu banyak kita kerjakan itu hanyalah gerakan tanpa makna. Dan ataukah puasa…

  • Tetap Optimis Dan Berjuang

    TETAP OPTIMIS DAN BERJUANG   Assalamu ‘alaikum…   Ibarat Hujan, tak perlu anda memaki-maki hujan karena menghalangi kegiatan anda. “Gara2 hujan aku tidak bisa pergi ke tempat si Fulan”. Bawa saja payung dan segera pergi ke tempat si Fulan. Allah yang memberi rezeki. Bukan yang lainnya. Jadi seburuk apa pun pemimpinnya. Sejelek apa pun kondisinya.…

  • Merasa Puas Dengan Yang Cukup

    Assalamu ‘alaikum… Nasehat Para Sahabat Nabi: ~Merasa Puas Dengan Yang Cukup ~ Salman Al-Farisi masuk menemui Abu Bakar radhiallahu ‘anhuma sedangkan dia adalah orang dekatnya. Salman ra berkata, “Wahai khalifah Rasulullah, berikanlah aku nasihat!” Abu Bakar ra berkata kepadanya, “Sesungguhnya Allah ‘azza wa jalla akan membuka dunia untuk kalian. Oleh karena itu janganlah kalian mengambil…